Demensia

 

TOPIK KESEHATAN

Demensia

Demensia
Ringkasan Info

Fakta Demensia

  • Setiap 3 detik, satu orang di dunia mengalami demensia.
  • Lebih dari 55 juta orang di seluruh dunia hidup dengan demensia, dan angka ini diproyeksikan akan meningkat menjadi 78 juta pada 2030 dan 139 juta pada 2050 (Alzheimer's Disease International, 2021).
  • 60% kasus demensia ditemukan di negara berpenghasilan rendah dan menengah, dan proporsi ini diperkirakan akan terus meningkat.
  • Berdasarkan data WHO, hampir 10 juta kasus baru demensia terjadi setiap tahun.
  • Demensia merupakan penyebab kematian ketujuh tertinggi di dunia dan salah satu penyebab utama kecacatan serta ketergantungan lansia.
  • Di Indonesia, pada 2016 diperkirakan terdapat 1,2 juta orang dengan demensia (ODD). Angka ini diproyeksikan meningkat menjadi 2 juta orang pada 2030 dan 4 juta orang pada 2050.

...Selengkapnya

Sub Topik

Mohon Maaf Artikel pada Kategori Ini Belum Tersedia Saat Ini. Periksa Kembali Secara Berkala
MOHON MAAF ATRIKEL TERKAIT KATEGORI INI TIDAK TERSEDIA
MOHON MAAF ATRIKEL TERKAIT KATEGORI INI TIDAK TERSEDIA
MOHON MAAF ATRIKEL TERKAIT KATEGORI INI TIDAK TERSEDIA

Kalender

Kampanye Kesehatan


Media Publikasi


Sosial Media


Podcast