CEGAH
DETEKSI
Artikel Lainnya
Memahami HIV pada Anak: Dari Pencegahan hingga Dukungan Keluarga
HIV seringkali dikaitkan dengan orang dewasa, padahal anak-anak juga dapat terinfeksi, baik sejak lahir maupun di kemudian hari. Karena HIV
Radiasi dalam Kehidupan Sehari-hari
Apa itu Radiasi? Energi dalam bentuk gelombang atau berkas partikel, bisa berupa frekuensi tinggi atau rendah, membentuk spektrum radiasi elektromagnetik (radiasi
Melihat Fakta Antara Kontrasepsi dan Kanker Payudara
Banyak perempuan merasa khawatir saat mendengar kabar bahwa kontrasepsi hormonal bisa memicu kanker payudara. Benarkah demikian? Definisi dan Epidemiologi Kanker Payudara Kanker
Tantangan di Balik Rendahnya Cakupan Imunisasi: Tinjauan dari Aspek Sosial, Budaya, Keyakinan, dan Arus Informasi
Pendahuluan Imunisasi merupakan intervensi kesehatan masyarakat yang terbukti paling efektif dalam menurunkan angka kesakitan, kecacatan, dan kematian akibat penyakit menular. Namun,
Rumah Singgah: Jalan Pemulihan dan Produktivitas bagi Pasien Jiwa
Isu kesehatan jiwa sering kali menjadi topik yang masih dipandang sebelah mata di tengah masyarakat. Tidak jarang, orang dengan gangguan
Digital Health: Janji dan Jurang
Di tengah derasnya arus teknologi, dunia kesehatan tak luput dari transformasi digital. Kini, kita mengenal digital health: sebuah payung besar
Tragedi Di Balik Meja Operasi : Multiperspektif Meninggalnya Selebgram Pasca Bedah Plastik
Bulan Juni 2025. Dunia digital gempar. Ana Bárbara Buhr Buldrini, influencer berusia 31 tahun, meninggal hanya beberapa jam setelah menjalani
Tanya Jawab (FAQ) Seputar Kanker
Kanker dapat menyerang siapa saja. Aku, Kamu, Dia berisiko terkena kanker. Kanker terjadi ketika sel-sel tubuh tumbuh tidak terkendali, membentuk tumor,
Kalender
Kampanye Kesehatan
Media Publikasi
Sosial Media
Podcast
#135
Kemencast #135 : Ayo Cegah Stroke! Jangan Tunggu Ambruk
#134
Kemencast #134 Jangan Abaikan Flu: Gerbang Pertama Berbagai Penyakit
#133
Kemencast #133 : Judi Online : Mau Gacor Malah Hancur
#132
Kemencast #132 : Sepsis : Saat Infeksi Jadi Gawat Darurat
#131
Kemencast #131 : Sponsorship: Meningkatkan Kompetensi atau Gratifikasi?
-
Berani Deteksi
Program Kesehatan Gratis (PKG) adalah upaya dari pemerintah untuk mengingatkan masyarakat agar lebih peduli terhadap kesehatan. Program ini memanfaatkan momen ulang tahun sebagai waktu yang tepat untuk melakukan pemeriksaan kesehatan sejak dini. Tujuannya agar berbagai masalah kesehatan bisa diketahui lebih awal sebelum menjadi penyakit serius.
-
1000 Hari Pertama Kehidupan
Makan makanan yang sehat dan bergizi sangat penting, terutama jika kamu sedang hamil atau sedang merencanakan kehamilan. Bayimu bergantung padamu untuk memberikan keseimbangan nutrisi yang tepat untuk membantu mereka tumbuh dan berkembang dengan baik (bahkan setelah mereka lahir).
-
Perangkat Ajar Kesehatan
Kesehatan anak sekolah dan remaja sangat luas dan perlu intervensi aspek promotif-preventif/pencegahan. Kementerian Kesehatan merumuskan 22 topik kesehatan untuk diajarkan di sekolah. Kerjasama antar Kementerian menyokong implementasi perangkat ajar kesehatan dalam Kurikulum Merdeka, sementara Kampanye Sekolah Sehat memperkuat literasi kesehatan di lembaga pendidikan.