Hari Kesehatan Nasional


Hari Kesehatan Nasional

LATAR BELAKANG

Dalam rangka menyambut Hari Kesehatan Nasional ke-60 tahun 2024, Kementerian Kesehatan Republik  Indonesia akan menggelar rangkaian campaign dan acara yang dapat meningkatkan kesadaran masyarakat terkait hidup sehat.

Acara dan campaign ini akan melibatkan seluruh jajaran Kementerian Kesehatan, para pemangku kepentingan dunia kesehatan dan diharapkan bisa menciptakan sebuah gerakan masyarakat untuk mencapai pola hidup sehat.

 

TUJUAN

  1. Awareness
    Memperluas informasi dan meningkatkan awareness masyarakat terhadap Hari Kesehatan Nasional yang ke-60 dan mengajak masyarakat untuk hadir pada acara yang digelar.
  2. Engagement
    Mendorong masyarakat untuk menciptakan sebuah movement secara massal dan otomatis bisa mengajak masyarakat untuk lebih aware terhadap pola hidup sehat.
  3. Education
    Memberi wawasan kepada masyarakat Indonesia akan pentingnya menjalani pola hidup sehat agar dapat memberi dampak positif untuk semua elemen kehidupan

 

TEMA DAN LOGO

 

TWIBBON HKN KE-60

Link Twibbonize: https://www.twibbonize.com/harikesehatannasional-60
AR Effect Instagram: https://www.instagram.com/ar/873349868275602

 

RANGKAIAN KEGIATAN

PRE EVENT

  • #JanjiHidupSehat National Walk Challenge
  • LIGA HKN
    • Eksebisi Eksekutif
    • Pekan Olahraga

DURING EVENT

  • Healthies Run
  • Health Innovation Festival (HI-FEST)
    • Pameran Fasyankes
    • Pameran K/L Terkait
    • Pameran Inovasi
    • Talkshow
    • Konferensi OIC
    • Business Matching
    • Pemberian Penghargaan
    • Pelayanan Kesehatan Gratis
  • Transfer Knowledge
  • Family Gathering
  • Pengabdian Masyarakat
  • Upacara Tabur Bunga
  • Upaca Bendera
  • Campaign
    • Masyarakat Sehat Competition
    • KOL Promotion
    • Twibbon dan Filter Riding Moment
    • Kampaney Janji Hidup Sehat "Gerak Bersama Sehat Bersama" di Car Free Day

POST EVENT

  • Newspack on TV
  • Article on Media Online
  • Content Creator Review
  • Filler
  • After Movie